Vivo Y50: Harga, Spesifikasi dan Review Resmi di Indonesia

Vivo Y50: Harga, Spesifikasi dan Review Resmi di Indonesia
Gambar: Vivo Y50 - via Vivo Indonesia

Ponsel pintar Vivo Y50 kini resmi melenggang di pasar Indonesia. Smartphone ini merupakan ponsel teranyar keluaran terbaru dari Vivo yang telah telah mendarat di tanah air pada tanggal 22 April 2020. Dengan menawarkan desain menarik dan elegan serta ramah dikantong.

Dilihat dari tampilan depannya, Vivo Y50 ini menggunakan desain punch-hole untuk mengemas kamera selfienya. Dengan memaksimalkan ukuran layar diagonal 6 53 inci berjenis panel IPS LCD yang memiliki resolusi 1.080 x 2.400 piksel (Full HD plus).

Dirangkum dari GSMArena, kamera selfie dari ponsel pintar ini memiliki resolusi 16 MP. Nah, untuk mempercantik pengambilan gambar, Vivo telah membekali kamera depan ini dengan fitur AI Beauty.

Selanjutnya untuk kamera belakangnya sendiri, Vivo Y50 ini telah mengemas empat kamera sekaligus. Dengan resolusi 13 MP sebagai kamera utamanya, 8 MP untuk lensa ultrawide, 2 MP lensa macro dan 2 MP sebagai depth sensor.

Cek juga: Vivo V19 Resmi di Indonesia, Ini Harga Baru, Spesifikasi dan Review Selengkapnya

Keempat kamera tersebut dibalut bersamaan dengan lampu LED Flash dalam wadah persegi panjang. Sedangkan di sebelah kamera belakang terdapat sensor pemindai sidik jari yang konvensional sebagai sektor keamanannya.

Masih dilansir di situs yang sama, Vivo Y50 ini mendarat di tanah air dengan chipset Snapdragon 665 Octa-core. Dengan berkecepatan 2.0 GHz, yang kemudian didampingi dengan kapasitas RAM 8GB dan storage 128GB.

Kapasitas penyimpanan ini dibantu dengan fitur eMMC 5.1 serta slot microSDXC (dedicated slot).

Vivo Y50 ini menjalankan sistem operasi OS Android 10.0 dengan lapisan antarmuka Funtouch 10.0.

Hadir pula kapasitas daya baterai 5000 mAh yang didukung dengan pengisian cepat 15W. Untuk konektornya, ponsel ini menggunakan USB Type-C untuk penyaluran daya, serta dibekali earphone jack audio 3.5mm.

Di Indonesia ponsel pintar ini memiliki dua varian warna yaitu Starry Black dan Iris Blue.

Untuk harganya sendiri, Vivo menjual ponsel ini dengan harga bisa dikatakan cukup menggiurkan yaitu Rp. 3,699,000 (8GB/128GB).

Harga Vivo Y50 dan Spesifikasi Lengkap 2020 Resmi di Indonesia

Peluncuran
Pengumuman6 April 2020
Dirilis22 April 2020
NegaraIndonesia
Platform
ChipsetQualcomm SM6125 Snapdragon 665 (11 nm)
CPUOcta-core (4×2.0 GHz Kryo 260 Gold & 4×1.8 GHz Kryo 260 Silver)
GPUAdreno 610
RAM/ROM8GB/128GB
Slot MemorimicroSDXC (dedicated slot)
OSAndroid 10.0; Funtouch 10.0
Bodi
Build QualityGlass front, plastic back, plastic frame
Dimensi162 x 76.5 x 9.1 mm (6.38 x 3.01 x 0.36 in)
Berat197 gram
LayarIPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran 6.53 inci (~83.1% screen-to-body ratio)
Resolusi 1080 x 2400 piksel, 20:9 rasio (~403 ppi density)
Pelindung LayarNo
BateraiNon-removable Li-Po 5000 mAh
Fast Charging: Yes, Fast charging 15W
Wireless Charging: No
Reverse Charging: No
WarnaStarry Black, Iris Blue
Kamera Depan
Single16 MP, f/2.0, (wide)
Video1080p@30fps
FiturHDR
Kamera Belakang
Quad13 MP, f/2.2, (wide), PDAF
8 MP, f/2.2, 13mm (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
2 MP, f/2.4, (macro)
2 MP, f/2.4, (depth)
Video1080p@30fps
FiturLED flash, HDR, panorama
Konektifitas
SIMDual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
JaringanGSM/HSPA/LTE
SpeedHSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A
WLANWi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth5.0, A2DP, LE
Jack AudioYes, 3.5mm jack
RadioRadio FM
NFCNo
InfraredNo
USB2.0, Type-C 1.0 reversible connector, USB On-The-Go
GPSYes, with A-GPS, GLONASS, GALILEO
Fitur Lain
SensorFingerprint (rear-mounted), accelerometer, proximity, compass
IP67 / IP68No
Splash resistantYes
Always on displayNo
LainnyaMemory eMMC 5.1
Harga
Varian 1Rp. 3,699,000 (RAM 8GB/128GB ROM)
Varian 2

NEXT: Huawei P40 Pro Resmi di Indonesia, Berikut Harga, Spesifikasi dan Review Lengkapnya

Exit mobile version