Cara Mematikan/Disable AdBlock di Mozilla Firefox

Cara Nonaktifkan/Disable AdBlock di Mozilla Firefox – Mozilla Firefox adalah salah satu peramban atau browser yang sering orang gunakan untuk berselancar di internet. Hampir keseluruhan orang yang menggunakan Mozill Firefox untuk mengakses situs-situs internet yang tidak ada aplikasinya, sebut saja Google.

Namun terkadang saat Anda sedang asyik dengan data peramban atau baru saja meng-klik suatu situs, selalu muncul perintah untuk mematikan atau disable AdBlock. Dimana sebenarnya fungsi dari AdBlock itu sendiri adalah untuk memunculkan iklan supaya iklan tidak hilang.

Hanya saja terkadang perintah AdBlock yang sering muncul, pastinya sangat mengganggu aktivitas saat berselancar bukan? Apalagi kalau saat ingin men-download sesuatu, AdBlock akan selalu muncul dan meminta kita untuk mematikannya atau tidak.

Tapi sekarang tidak perlu khawatir lagi, karena cara mematikan atau disable AdBlock sebenarnya sangatlah mudah. Bila Anda sudah tahu dan paham bagaimana cara untuk mematikan atau disable AdBlock pastinya akan membuat aktivitas berselancar Anda di peramban Mozilla Firefox senantiasa menjadi lebih puas.

Cara Mematikan/Disable AdBlock di Mozilla Firefox

Dan berikut ini adalah langkah-langkah yang dapat Anda ikuti untuk mematikan atau disable AdBlock pada Mozilla Firefox:

1. Disable AdBlock yang ada symbol ABP

1) Buka peramban Mozilla Firefox Anda pada PC Laptop.

2) Lalu temukan simbol merah di pojok kanan atas yang bertuliskan”ABP”, lalu klik setelah itu pilih “Disable Everywhere”

cara disable AdBlock di Firefox pada hp Android

3) Jika sudah, situs atau website yang sedang Anda akses di reload / di refresh maka kegiatan berselancar Anda tidak akan diganggu lagi oleh peringatan AdBlock dan bisa bebas mendownload di situs manapun.

AdBlock yang sudah terdisable mempunyai ciri warna pada lambing, yang tadinya berwarna merah akan berubah menjadi berwarna abu-abu gelap, bila sudah berwarna seperti itu artinya Anda sudah berhasil.

Baca juga: Cara Terbaru Memblokir Iklan Popup di Firefox dan Chrome di HP Android

2. Disable Mozilla Firefox yang tidak ada symbol ABP

1) Langkah pertama, Anda buka browser Mozilla Firefox terlebih dahulu, lalu buka website atau blog apa saja.
2) Kemudian klik logo Shield (tameng) yang terletak tepat disebelah kiri Address Bar.

cara disable AdBlock di Firefox pada hp Android

3) Lalu nanti akan ada pilihan Tracking Protection silahkan klik Disable protection for this session.

4) Dan langkah terakhir refresh halaman peramban, dan iklan yang sebelumnya terblokir kini sudah dapat Anda lihat kembali.

Simak juga: Cara Terbaru Mematikan AdBlock di UC Browser HP Android

Akhir Kata

Bagaimana, cukup mudah bukan? Anda dapat mencoba dan melakukannya sendiri kapanpun Anda sempat. Semoga ulasan mengenai “Cara Mematikan/Disable AdBlock di Mozilla Firefox” ini bermanfaat untuk Anda. Selamat mmencoba!

Redaksi - Suatekno.id
Spesialis tutorial smartphone dan aplikasi yang paling sering digunakan oleh khalayak ramai, terutama hp dan aplikasi Android. Mulai dari masalah HP, masalah aplikasi, tips dan trik, game mobile, gadget dan internet.